Daftar Nama Jenis Tanaman Bunga Hias Di Indonesia

Tanaman Bunga, Siapa yang tak mengenalnya setiap tanaman memiliki karakteristik bunga dengan varian aroma dan bentuk yang dapat meenghiasi mata yang memandang dengan kenkmatannya. Setiap orang menginginkan taman-taman bunga yang beraneka warna dirumah atau dikebun halaman hunianya. Setiap keindahan memiliki harga yang mahal untuk dibayarkan, bahkan bukan haya uang tetapi keringat dan tenaga juga menjadi donatur terbesar untuk hasil akhir yang indah.

Gambar Tanaman Bunga


Kumpulan Nama Jenis Tanaman Bunga Di Indonesia

Banyak sekali tersebar erbagai jenis bunga dari sabang sampai merauke, mungkin kami tidak dapat mnyebutkan secara keseluruhan. Keanekaragaan hayati yang ada di Indonesia tersebar diberbagai pulau dan dataran bahkan perairan, membuat tercengang para pecintanya. bahkan banyak jenis tanaman yang ada diseluruh dunia dapat tumbuh sunur di tanah Indonesia? Banggalah menjadi bagian dari rakyat Indonesia.

Daftar Nama Bunga Hias Di Indonesia

Tanaman hias adalah bagian yang tak bisa dilepaskan dalam kehidupan hunian kita, perlunya pepohonan dan tumbuhan disekitar lingkungan kita akan menambah rasa bugar dalam tubuh dan semangat hidup anda. dibawah ini kami akan sampaikan beberapa bunga yang dapat anda pilih untuk menemani hari-haari anda:
  1. Bunga Adenium
  2. Bunga Alamanda
  3. Bunga Amarilis
  4. Bunga Anggrek
  5. Bunga Anthurium
  6. Bunga Anyelir
  7. Bunga Aster
  8. Bunga Azalea
  9. Bunga Kancing
  10. Bunga Matahari
  11. Bunga Terompet
  12. Bunga Camelia
  13. Bnga Cosmos
  14. Bunga Dahlia
  15. Bunga Gardenia
  16. Bunga Geranium
  17. Bunga Heliconia
  18. Bunga Kana
  19. Bunga Cempaka/Bunga Kantil
  20. Bunga Sepatu
  21. Bunga Krisan
  22. Bunga Lavender
  23. Bunga Lily
  24. Bunga Mawar
  25. Bunga Melati
  26. Bunga Makan Sirih
  27. Bunga Petunia
  28. Bunga Soka
  29. Bunga Wijaya Kesuma

Cara Memilih Tanaman Bunga

Mnanam tanaman bunga bukan hanya sekedar tanam, setiap manusia memiliki selera dan epuasan tersendiri atas keinginanya. Kepuasan dapat tercipta melalui bunga yang kita tanam disesuaikan dengan niat awal, jangan sampai kita menanam tanpa adanya rasa bahagia karena apa yang kita tanam tidak sesuai dengan keinginan kita. Planing dan manajemen yang baik dengan pakar bunga dan taman akan membuka pandangan anda dalam menanam bunga dirumah anda.

Rumput Hijau Sebagai Penyempurna

Keberadaan tanaman rumput hijau menjadi penyempurna taman anda, halaman anda akan tampak seperti surga yang terlihat hijau dan berwarna-warni. Coba bandingkan taman yang tidak memiliki rumput hijau akan terasa makan sayur kurang garam, sehingga para arsitek ata pembuat taman akan mempertimbangkan baik-baik dalam meletakan kuantitas dan tata letak rumput dalam pengelolaan perencanaan taman anda, Taman yang tidak meiliki rerumputan akan terlihat gersang dan kurang menyejukan mata. Dibawah ini beberapa pilihan rumput taman yang bisa anda pilih.
  1. Rumput Kucai
  2. Rumput Gajah 
  3. Rumput Jepang

Indonesia Surganya Flora

Mengapa kami katakan demikian, karena negara indonesia memiiki keanekaragaman budaya bahkan setiap wilayah memiliki Flora endemik yang bermacam-macam. Dimulai dari Flora darat dan air. Sebagai masyarakat Indonesia pelestarian  tanaman dan tumbuhan merupakan usaha melestarikan dan pengembangan untuk alam sekitar pada khususyna. Terimakasih semoga bermanfaat Salam Marcas Flower.
Post Selanjutnya Post Selanjutnya
Post Sebelumnya Post Sebelumnya